STT Amanat Agung Repository

Tinjauan Teologis terhadap Pemakaian Media Sosial oleh Kaum Muda Kristen Urban dalam kaitannya dengan Spiritualitas

Show simple item record

dc.provenance Jakarta
dc.contributor.advisor Astri Sinaga
dc.contributor.author Christine Kurniati
dc.date.accessioned 2022-12-07T03:47:20Z
dc.date.available 2022-12-07T03:47:20Z
dc.date.issued 2017-08-09
dc.identifier.uri https://repository.sttaa.ac.id/xmlui/handle/123456789/136
dc.description.abstract Tesis ini membahas mengenai bagaimana media sosial hadir di tengah kehidupan manusia. Media sosial memiliki bentuk yang beragam dan cara kerja yang dapat memengaruhi kehidupan manusia dalam hal nilai, gaya hidup, dan spiritualitas. Kaum muda Kristen urban merupakan kelompok yang terlibat secara aktif dalam penggunaan media sosial. Dalam keterlibatan tersebut, mereka sering kali kurang menyadari bahwa media sosial memiliki kekuatan positif sekaligus negatif. Karena itu, perlu untuk dilakukan tinjauan secara teologis terhadap pemakaian media sosial, sehingga ada acuan normatif yang dapat digunakan oleh kaum muda Kristen urban dalam keterlibatan mereka secara aktif di media sosial. Di era media sosial ini, kaum muda Kristen urban dan media sosial tidak dapat dipisahkan. Jika demikian, maka mereka yang terlibat secara aktif dalam penggunaan media sosial perlu memiliki sikap-sikap yang benar, supaya dengan sikap yang benar, keterlibatan mereka secara aktif akan memunculkan spiritualitas yang unik dalam ekspresi dan penghayatannya.
dc.publisher STT Amanat Agung
dc.subject Teologis
dc.subject Media Sosial
dc.subject Kaum Muda
dc.subject Urban
dc.subject Spiritualitas
dc.title Tinjauan Teologis terhadap Pemakaian Media Sosial oleh Kaum Muda Kristen Urban dalam kaitannya dengan Spiritualitas
dc.type Thesis


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

  • Tesis
    Tesis Mahasiswa STT Amanat Agung (Graduate theses by STTAA students)

Show simple item record

Search DSpace


Advanced Search

Browse

My Account