STT Amanat Agung Repository

Tinjauan Etika Kristen terhadap Pernikahan Adat Suku Dawan di Kupang

Show simple item record

dc.provenance Jakarta
dc.contributor.advisor Lotnatigor Sihombing
dc.contributor.author Erniati Tabita Karma
dc.date.accessioned 2022-12-07T03:53:34Z
dc.date.available 2022-12-07T03:53:34Z
dc.date.issued 2015-08-11
dc.identifier.uri https://repository.sttaa.ac.id/xmlui/handle/123456789/327
dc.description.abstract Skripsi ini menjelaskan tentang tradisi adat yang ada di Kupang, yang penduduknya mayoritas beragama Kristen. Kupang memiliki ragam suku dan budaya, salah satunya adalah Suku Dawan. Masing-masing suku memiliki tradisi adat yang khas dan berbeda. Salah satu tradisi adat dari Suku Dawan yang akan dibahas adalah mengenai pernikahan. Hingga saat ini, Suku Dawan masih melestarikan tradisi pernikahan adat yang turun temurun dari leluhurnya. Oleh sebab itu, ketika firman Tuhan berbenturan dengan tradisi, mereka lebih sering mengutamakan tradisi daripada firman Tuhan. Permasalahan dilematis pun muncul, antara mengutamakan firman Tuhan atau tradisi adat. Orang percaya seharusnya menjaga kekudusan hidup di hadapan Allah karena Allah adalah kudus. Dalam hal pernikahan, Allah pun menghendaki pernikahan yang kudus. Hal ini hanya dapat terjadi apabila setiap orang percaya menempatkan Allah sebagai Pencipta di atas segala-galanya.
dc.publisher STT Amanat Agung
dc.subject Etika Kristen
dc.subject Pernikahan
dc.subject Suku Dawan
dc.title Tinjauan Etika Kristen terhadap Pernikahan Adat Suku Dawan di Kupang
dc.type Skripsi


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

  • Skripsi
    Skripsi Mahasiswa STT Amanat Agung (Undergraduate theses by STTAA students)

Show simple item record

Search DSpace


Advanced Search

Browse

My Account