STT Amanat Agung Repository

Efektivitas Pelayanan Orang Dayak sebagai Putera Daerah dalam Pelayanan Misi Pedalaman Kalimantan Barat

Show simple item record

dc.provenance Jakarta
dc.contributor.advisor Astri Sinaga
dc.contributor.author Emiliana Anyan
dc.date.accessioned 2022-12-07T03:53:36Z
dc.date.available 2022-12-07T03:53:36Z
dc.date.issued 2014-12-10
dc.identifier.uri https://repository.sttaa.ac.id/xmlui/handle/123456789/340
dc.description.abstract Skripsi ini membahas tentang efektivitas pelayanan orang Dayak sebagai Putera Daerah dalam pelayanan misi di pedalaman Kalimantan Barat. Saat ini tampak nyata bahwa Putera Daerah enggan kembali melayani sukunya di pedalaman Kalimantan Barat. Pelayanan yang dilakukan hanya berdasarkan pemahaman sosiologis akibatnya Putera Daerah tidak mampu bertahan ketika mengalami kesulitan. Permasalahan tersebut perlu untuk dijawab dengan memberikan pemahaman bahwa sesungguhnya yang menjadi landasan pelayanan Putera Daerah kepada sukunya adalah ia harus memahami panggilannya berdasarkan perspektif Alkitab. Putera Daerah perlu pemahaman perspektif Alkitab supaya panggilan pelayanannya sebagai hamba Tuhan kepada sukunya semakin efektlf.
dc.publisher STT Amanat Agung
dc.subject Pelayanan
dc.subject Dayak
dc.subject Misi
dc.subject Kalimantan Barat
dc.title Efektivitas Pelayanan Orang Dayak sebagai Putera Daerah dalam Pelayanan Misi Pedalaman Kalimantan Barat
dc.type Skripsi


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

  • Skripsi
    Skripsi Mahasiswa STT Amanat Agung (Undergraduate theses by STTAA students)

Show simple item record

Search DSpace


Advanced Search

Browse

My Account