STT Amanat Agung Repository

Mengapa Bencana Terjadi? Lukas 13:1-5

Show simple item record

dc.provenance Jakarta
dc.contributor.author Armand Barus
dc.date.issued 2022-03
dc.description Seorang jemaat mengeluh mengapa penderitaan hebat dan berat dialami jemaat Kristen atau hamba Tuhan? Keluhan seperti itu sering kita dengar. Terlebih lagi di masa pandemi Covid-19 seperti sekarang ini. Tidak hanya itu. Kita akrab dengan bencana. Kita bangsa Indonesia hidup di wilayah yang rawan bencana. Bencana yang terjadi itu baik bencana pribadi maupun bencana nasional, baik bencana disebabkan alam maupun bencana disebabkan perbuatan manusia. Dalam masa pandemi Covid-19 banyak keluarga kehilangan satu, bahkan beberapa anggota keluarga. Sedih? Tentu saja. Bisa dimengerti bila muncul pertanyaan, mengapa bencana terjadi? Itu bencana pribadi. Bencana alam juga sudah menjadi bagian hidup kita bangsa Indonesia. Meletusnya Gunung Sinabung, misalnya, yang hingga kini terus meletus telah menyebabkan penderitaan hebat banyak warga di Tanah Karo. Banyak orang bertanya-tanya, mengapa bencana tidak berhenti? en_US
dc.language.iso Indonesia en_US
dc.publisher STT Amanat Agung en_US
dc.title Mengapa Bencana Terjadi? Lukas 13:1-5 en_US
dc.type Book Chapter en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

  • Bab Buku
    Bab buku karya civitas academica STT Amanat Agung (Book chapters by STTAA community)

Show simple item record

Search DSpace


Advanced Search

Browse

My Account