STT Amanat Agung Repository

Pengaruh Lagu Himne terhadap Pemahaman Doktrin Kristen Murid SMAK IPEKA Balikpapan

Show simple item record

dc.provenance Jakarta
dc.contributor.advisor Armand Barus
dc.contributor.author Alfian Samudra
dc.date.accessioned 2024-09-27T02:26:52Z
dc.date.available 2024-09-27T02:26:52Z
dc.date.issued 2024-06-21
dc.identifier.uri https://repository.sttaa.ac.id/xmlui/handle/123456789/674
dc.description.abstract Cara-cara pembelajaran yang berbasis informasi/kognitif sudah terlalu umum dan sudah banyak dilakukan. Penulis tertarik dengan fungsi seni yang bisa memantik imajinasi untuk mendifusi pemahaman-pemahaman yang bisa langsung menyentuh hati atau afeksi murid karena lagu memiliki daya jangkau yang melebihi aspek kognitif, sehingga punya potensi besar untuk mengajarkan kebenaran secara holistik. Inilah yang melatarbelakangi Penulis melakukan penelitian mengenai pengaruh lagu himne terhadap pemahaman doktrin Kristen murid SMAK IPEKA Balikpapan. Lagu himne memiliki nilai teologis yang kuat sehingga dapat membuat doktrin Kristen lebih mudah diingat. Penulis menggunakan metode penelitian eksperimen dengan one-group pretest-postest design yang merupakan suatu kelompok eksperimen (tanpa kelompok kontrol) yang diberikan pre tes, perlakuan, kemudian post tes untuk mengukur perlakuan tersebut dan adapun teknis analisis data memakai uji Wilcoxon. Hasil penelitian menunjukkan bahwa bahwa terdapat perbedaan yang signifikan antara pre tes dan post tes setelah dilakukan perlakuan/intervensi sehingga kesimpulannya adalah pemberian lagu himne berpengaruh secara signifikan terhadap pemahaman doktrin Kristen murid. Dengan demikian terbukti bahwa pengajaran melalui lagu memiliki impact terhadap pemahaman murid tentang doktrin Kristen. en_US
dc.language.iso Indonesia en_US
dc.publisher STT Amanat Agung en_US
dc.subject Lagu Himne en_US
dc.subject.classification M.Min 2024 10
dc.title Pengaruh Lagu Himne terhadap Pemahaman Doktrin Kristen Murid SMAK IPEKA Balikpapan en_US
dc.type Thesis en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

  • Tesis
    Tesis Mahasiswa STT Amanat Agung (Graduate theses by STTAA students)

Show simple item record

Search DSpace


Advanced Search

Browse

My Account